Disclaimer
Photo by Javier Allegue Barros on Unsplash |
Setiap manusia itu unik. Banyak faktor yang mempengaruhi kepribadian seseorang, seperti letak geografis, budaya, iklim, latar belakang keluarga, pendidikan, kesehatan (fisik maupun mental), dan lainnya. Jadi, jangan jadikan 16 Tipe Kepribadian dan Enneagram ini sebagai patokan mutlak ya! Pelajari juga aspek lainnya, sehingga kamu bisa open minded terhadap banyak kemungkinan.
Juga, berbagai personal thought yang tertera pada beberapa artikel, merupakan opini semata dari penulis, pun tidak selalu benar keabsahannya, sebab kebenaran pada kehidupan karakter manusia bersifat relatif dan subjektif. Jadi, kalau kamu punya pemikiran tersendiri, sangat boleh berkomentar dengan sopan dan elegan!
So, stay tuned, Personaria!
Comments
Post a Comment